ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN GAGAL GINJAL AKUT APPENDIX
Sabtu, Februari 06, 2010
I.PENGERTIAN
Sindrom klinis akibat kerusakan metabolik atau patologik ginjal yang ditandai dengan penurunan fungsi yang nyata dan cepat serta terjadinya azotemia. (Loraine M. Wilson, 1982). Penurunan tiba-tiba faal ginjal pada individu dengan ginjal sehat sebelumnya, dengan atau tanpa oliguria dan berakibat azotemia progresif disertai kenaikan ureum dan kreatinin darah.
II.ETIOLOGI
Sebab pre renal
-Hipovolemik: postpartum hemorragic, luka bakar, diare berat, panreatitis, pemakaian diuretik berlebih
-Terkumpulnya cairan intravaskular: pada syok septik, anavilaktif, cedera jar
-Penurunan curah jantung: Gagal jantung, MCI, tamponade jantung, emboli paru
-Peningkatan resistensi pembuluh darah ginjal: pembedahan, anastesia, sindroma hepatorenal
-Obstruksi pembuluh darah ginjal bilateral: emboli, trombosis
Sebab Postrenal
-Obstruksi muara vesika urinaria: hipertropi prostat, karsinoma
-Obstruksi ductus collecting: asam urat, sulfa, protein Bence Jones
-Obstruksi Ureter bilateral: kalkuli, bekuan darah, tumor, fibrosis retroperitoneal, trauma pembedahan, papilitis necroticans
Sebab Renal (Gagal Ginjal Intrinsik)
-Ischemia : Syock pasca bedah, kondisi prarenal
-Nefrotoksin : Carbon tetraclorida, etilen glikol, metanol
-Logam berat : mercuri biklorida, arsen, timbal, uranium
-Antibiotik : metisilin, aminoglikosida, tetrasiklin, amfoterisin, sefalosporin, sulfonamida, fenitoin, fenilbutazon
-Media kontras radiografik (khusus pasien DM)
-Pigmen : hemolisis intravaskular akibat tranfusi tidak cocok, koagulopati intravaskular diseminata, mioglobinuria
-Penyakit glumerovaskular ginjal : Glumerulonefritis, Hipertensi maligna
-Nefritis interstitial akut : infeksi berat, induksi obat
-Keadaan akut dari GGKyang berkaitan dengan kurang garam/air : muntah, diare, infeksi
III. TANDA DAN GEJALA
-Oliguria (Urine < 400 ml/24 jam)
-Azotemia
-Dengan atau tanpa keluhan lain nonspesifik: nyeri, demam, reaksi syok, atau gejala dari penyakit yang ada sebelumnya (pre renal)
SELENGKAPNYA DOWNLOAD DISINI
0 komentar:
Posting Komentar